Menurut Efraim Turban, et al. (2005), kerangka kerja klasik untuk pendukung keputusan berikut ini menggambarkan beberapa isu tambahan seperti hubungan antara teknologi dan evolusi sistem terkomputerisasi yaitu sebagai berikut :
Kerangka Kerja Pendukung Keputusan
-
Keputusan Terstruktur (Structure Decision)
Adalah keputusan yang dilakukan secara berulang-ulang dan bersifat rutin serta prosedur pengambilan keputusan jelas.
-
Keputusan Semiter struktur (Semistructure Decision)
Adalah keputusan yang memiliki dua sifat dimana sebagian keputusan bisa ditangani oleh komputer dan yang lainnya tetap harus dilakukan oleh pengambil keputusan. Contohnya adalah pengevaluasian kredit dan penjadwalan produksi.
-
Keputusan Tidak Terstruktur (Unstructured Decision)
Adalah keputusan yng penanganannya rumit karena tidak terjadi berulang-ulang atau tidak selalu terjadi. Contohnya keputusan untuk pengembangan teknologi baru.
Pembahasan terkait lainnya :
- Teori Sistem Pendukung Keputusan
- Jenis-Jenis Pengambilan Keputusan
- Kerangka Kerja Pendukung Keputusan
- Faktor-Faktor Pengambilan Keputusan
- Klasifikasi Sistem Pendukung Keputusan
- Pengertian Keputusan Menurut Para Ahli
- Tujuan dari Sistem Penunjang Keputusan
- Kerangka Dalam Pengambilan Keputusan
- Pendekatan Sistem Pendukung Keputusan
- Metode Pengambilan Keputusan Manajemen
- Tahap Pengambilan Keputusan Menurut Simon
- Unsur-Unsur dalam Proses Pengambilan Keputusan
- Faktor yang mempengaruhi Pengambilan Keputusan
- Pengertian Pengambilan Keputusan Menurut Para Ahli
- Komponen Sistem Pendukung Keputusan Menurut Turban
- Fase-Fase Proses Pengambilan Keputusan Menurut Simon
- Prinsip-Prinsip Pengambilan Keputusan dalam Organisasi
- Pengertian Sistem Pendukung Keputusan Menurut Para Ahli
- Karakteristik Sistem Pendukung Keputusan Menurut Turban
- Dasar dalam Pengambilan Keputusan Menurut George R Terry
- Dasar-Dasar Pengambilan Keputusan Menurut George R. Terry
- Langkah-langkah Pemodelan dalam Sistem Pendukung Keputusan
- Manfaat Sistem Informasi Manajemen dalam Pengambilan Keputusan
Originally posted 2022-03-22 23:04:49.