Manfaat Pemasaran Online bagi Konsumen dan Perusahaan

Manfaat Pemasaran Online bagi Konsumen dan Perusahaan

Pemasaran Online sanggat banyak manfaatnya baik bagi pelanggan atau konsumen dan bagi para pemasar itu sendiri, di antara manfaat itu adalah :



Manfaat Pemasaran Online bagi Konsumen dan Perusahaan

  • Manfaat Pemasaran Online bagi Konsumen / Pembeli

    1. Kemudahaan. Para pelanggan dapat memesan produk 24 jam di mana pun mereka berada. Pelanggan tidak harus pergi ke tempat para perusahaan berjualan.
    2. Informasi. Para pelanggan dapat memperoleh setumpuk informasi komparatif tentang perusahaan, produk, dan pesaing tanpa meninggalkan kantor ataupun rumah mereka.
    3. Rongrongan yang lebih sedikit. Para pelanggan tidak perlu menghadapi atau melayani bujukan dan faktor–faktor emosional, mereka tidak perlu antri dalam melakukan pembelian.
    4. Pembeli dapat memesan barang sesuai dengan keinginan mereka. Pembeli dapat secara langsung mengomunikasikan keinginan mereka kepada perusahaan atas barang/jasa yang mereka butuhkan. Sehingga pembeli dapat mengetahui kelebihan serta kekurangan dari barang tersebut.
  • Manfaat Pemasaran Online bagi Pemasar / Pengusaha

    1. Penyusuaian yang cepat terhadap kondisi pasar. Perusahaan- perusahaan dapat dengan cepat dengan menambahkan produk pada tawaran mereka serta mengubah harga dan deskripsikan produknya.
    2. Biaya yang lebih rendah. Para pemasar online dapat menghindari biaya pengelolahan toko dan biaya sewa, asuransi, serta prasarana yang menyertainya. Mereka dapat membuat katalog digital dengan biaya yang jauh lebih rendah daripada biaya percetakan dan pengiriman katalog kertas.
    3. Pemupukan hubungan. Pemasar online dapat berbicara dengan pelanggan dan belajar lebih banyak dari mereka. Pemasar juga dapat mendownload laporan yang berguna, atau demo gratis perangkat lunak para pemasar.
    4. Pengukuran besar pemirsa. Para pemasar dapat mengetahui beberapa banyak orang yang mengunjungi situs online para pemasar dan pelanggan dapat singgah di situs yang dibuat oleh pemasar. Informasi itu dapat membantu pemasar untuk meninggkatkan tawaran dan iklan mereka.

 

 



 

 

Pembahasan terkait : 

  1. Fungsi Pemasaran
  2. 4 Variabel Marketing Mix
  3. Kendala Pemasaran Online
  4. Sumber Informasi Konsumen
  5. Cara Kerja Pemasaran Online
  6. Komponen Pemasaran Online
  7. Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam
  8. Komponen Strategi Pemasaran
  9. Keuntungan Pemasaran Online
  10. Kekurangan Pemasaran Online
  11. Tujuan Pemasaran Menurut Ahli
  12. 7P Menurut Kotler dan Amstrong
  13. 2 Jenis Saluran Pemasaran Online
  14. Fungsi Marketing Public Relations
  15. Strategi Marketing Public Relations
  16. Model Analisis SWOT dan Contohnya
  17. Konsep Pemasaran Menurut Para Ahli
  18. Pengertian Marketing Public Relations
  19. Jenis Strategi Pemasaran dan Contohnya
  20. Indikator Pemasaran Online Menurut Ahli
  21. Elemen Penting Dalam Konsep Pemasaran
  22. Konsep Strategi Pemasaran dan Contohnya
  23. Konsep Inti Pemasaran Menurut Sudaryono
  24. Proses Manajeman Pemasaran Menurut Ahli
  25. Pengertian Analisis SWOT Menurut Para Ahli
  26. Manfaat Strategi Pemasaran Bagi Perusahaan
  27. Dua Elemen Pokok Penyusun Konsep Pemasaran
  28. Pengertian Pemasaran Online Menurut Para Ahli
  29. Pengertian Strategi Pemasaran Menurut Para Ahli
  30. Macam-Macam Media Promosi Pemasaran Produk
  31. Pengertian Manajemen Pemasaran Menurut Para Ahli
  32. Pengaruh Pemasaran Online Terhadap Strategi Pemasaran
  33. Manfaat Pemasaran Online bagi Konsumen dan Perusahaan
  34. Tahap Tahap dalam Proses Keputusan Pembelian Konsumen

 

 




 

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating / 5. Vote count:

No votes so far! Be the first to rate this post.

As you found this post useful...

Follow us on social media!

Originally posted 2022-03-31 11:14:21.

Manajemen Pemasaran